Nokia E75 Ponsel bisnis full QWERTY keyboard

E75 adalah ponsel bisnis Nokia dengan desain slide yang baru beredar dipasar Indonesia dengan nilai jual berupa Symbian OS ( S60 rel. 3.2), QWERTY keyboard, layar 16 juta warna dengan resolusi 320 x 240 piksel (QVGA) 2.4 inch, Kamera autofokus + LED flash 3.2 megapiksel (2048 x 1536 piksel) yang bisa merekam video dengan pilihan resolusi - 640 x 480 (VGA), 30 fps, - 320 x 240 (QVGA), 30 fps dan 176 x 144 pada 5 fps (QCIF). Selain kamera utama juga ada kamera depan untuk videocall dengan resolusi vga. Koneksi HSDPA 3,6 Mbps, Wi-Fi 802.11 b/g, Bluetooth v2.0 with A2DP, USB v2.0 microUSB, Document Viewer (Quick Office). Juga ada Nokia email, sebuah fitur yang membutuhkan layanan APN operator selular.

Kalau seri E sebelumnya seperti E63 maupun E71 dianggap terlalu lebar sehingga perlu 2 tangan untuk mengoperasikannya maka E75 bisa menghilangkan kesan tersebut karena ponsel ini memiliki 2 keyboard, satu keyboard qwerty yang akan nampak ketika slidernya terbuka dan satu lagi keypad seperti ponsel kebanyakan ketika slidernya tertutup.

Dipasarkan mulai April 2009 dengan harga 6jt rupiah, harga Nokia E75 per 1 Juni 2009 adalah Rp. 5.275.000,- dengan paket penjualan handphone yang lengkap juga ada sarung ponsel kulit, microsd 4gb dan kabel data micro usb.

Update harga baru NOKIA E75
28 Juni 2009 = Rp. 4.585.000,-
07 Juli 2009 = Rp. 4.495.000,-
23 Juli 2009 = Rp. 4.350.000,- dan harga second = Rp. 3.600.000,-
10 Agustus 2009 = Rp. 4.230.000,-
24 Agustus 2009 = Rp. 4.140.000,-
18 September 2009 = Rp 4.150.000,-
23 Oktober 2009 = Rp. 4.000.000, - dan harga second = Rp. 3.300.000,-
Pulsa Edisi 171 Th VII/2009/ 2 - 15 Desember = baru 3.750.000, second= 3.200.000, jual kembali = 2.750.000.

Pulsa edisi 172 TH VII / 2009 / 16 - 29 Desember [baru, second, jual kembali] = 3.700.000, 3.000.000, 2.500.000.

PULSA edisi 173 TH VII / 2009 - 2010 / 30 Desember - 12 Januari [harga baru, second, jual kembali]= 3.500.000, 3.000.000, 2.600.000.

PULSA edisi 174 TH VII/2010/13-26 Januari [ harga baru, second, jual kembali]= 3.450.000, 2.900.000, 2.500.000.

PULSA edisi 175 TH VII/2010/27 Januari - 9 Februari [ harga baru, second, jual kembali]= 3.200.000, 2.900.000, 2.500.000.

Info harga selanjutnya klik sini.

Gambar E75.


Lihat video demo E75 klik sini

Comments

Popular posts from this blog

Harga BlackBerry 8520 Gemini

Harga Samsung B3210 CorbyTXT - qwerty murah

Nokia E72 edisi khusus warna emas untuk Indonesia dan pertama di Dunia